Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Review Lengkap Spesifikasi dan Kelebihan Vivo X70 Pro Terbaru 2022

Inilah Review Lengkap Spesifikasi dan Kelebihan Vivo X70 Pro Terbaru 2022, dari tips jitu dot com.,  Ponsel ini baru dirilis 17 Sepember 2021 dan masih menjadi salah satu pilihan utama ponsel flagship berbasis 5G platform. Ponsel ini termasuk special, karena Vivo menambahkan 1 lapisan lagi pada kamera X70 Pro, Lapisan ini bernama Zeiss T*lens coating yang akan mengurangi pantulan atau efek cahaya yang tidak diinginkan dalam foto, baik siang maupun malam. Sebenarnya lapisan ini telah digunakan pada Vivo X60 Pro+ namun ponsel tersebut ke wilayah Indonesia. Pada perangkat yang satu ini, Vivo juga melengkapi ponsel ini dengan fitur Gimbal Stabilizer, ingat ya fitur, bukan perangkat, jadi ini merupakan software yang berfungsi menyetabilkan video yang hasilnya mirip dengan menggunakan gimbal., menarik bukan. Vivo X70 Pro ini memiliki kamera dari Zeiss yang legendaris untuk menghasilkan foto dan videeo yang jernih baik siang maupun malam bermodalkan fitur super night video, real extreem night vision, biotar swirly bokeh, pro cinematic mode dll.




Vivo juga mengganti produsen SoC pada X70 Pro. Pada X60 Pro, Vivo menggunakan Snapdragon 870 sedangkan pada X70 Pro digantikan dengan Mediatek Dimensity 1200. Kedua chipset memang sama-sama memiliki kinerja yang tinggi, dan sama-sama memiliki konsumsi daya yang rendah atau irit batrai. Tidak hanya itu, X70 Pro ini juga dibekali dengan extended RAM 2.0 hingga 4GB untuk memperlancar kinerjanya, yang pasti ini sangat mantap, tidak akan ada isilah ngelag untuk ponsel ini pastinya. Untuk spesifikasi lengkap dari X70 Pro mari kita lihat bersama dalam artikel ini. Jadi, baca sampai selesai ya...

Dimensi: 158.30mm×73.21mm×7.99mm (Cosmic Black)
 

158.30mm×73.21mm×8.08mm (Aurora Dawn)

Perhatikan, ada sedikit perbedaan dimensi antara kedua warna, namun kalau dilihat secara kasat mata tentu tidak terlalu mencolok. Untuk warna aurora dawn seperti dibawah ini ya, sedangkan untuk cosmic black sudah kita tampilkan di awal artikel ini.



Berat: 183g (Cosmic Black), 184g (Aurora Dawn)

Beratnya pun selilih 1gram, ya tidak terlalu berasa sih.
Bahan: Kaca

Pengisian Daya: 44W FlashCharge
X70 Pro
Harga
Rp 10,999,000

Spesifikasi Dasar
Prosesor Dimensity 1200-vivo

RAM 12GB

Storage 256GB

Baterai 4450mAh (TYP)

Baterai yang terpasang pada X70 pro ini memiliki kapasitas yang sedikit lebih besar dari sang pendahulunya. Uniknya, pengisian daya dari Vivo memakan daya 44 watt. Oh iya ini agak berbeda dengan standar umumnya yang ada yaitu 30 watt atau 65 watt. Namun tak perlu khawatir, pengisian daya ini tetap akan membuat pengecasan menjadi lebih cepat penuh.

Warna

Cosmic Black, Aurora Dawn

 

Sistem Operasi

Funtouch OS 12 (based on Android 11)

 

Tampilan
Layar

6.56

Resolusi

2376*1080 (FHD+)

Tipe

AMOLED

Layar Sentuh

Capacitive multi-touch

Layar Vivo X70 Pro memiliki resolusi 2376×1080 pada layar dengan dimensi 6,56 inci ini serta memiliki refresh rate 120 Hz yang sangat smooth saat digeser., sangat mantap unuk bermain game maupun akifias pekerjaan kantor. Ponsel pintar ini telah menggunakan layar dengan jenis Super AMOLED akan tetapi tips jitu belum mengetahui apakah sudah dilindungi dengan Gorilla Glass atau belum. Namun, yang terpenting Vivo X70 Pro jelas sudah dilapisi dengan lapisan hydrogel sehingga aman dari goresan dan benturan ringan.

 

Kamera



Kamera Depan 32MP / Kamera Belakang 50MP+12MP+12MP+8MP

 Aperture

Kamera Depan f/2.45 (32MP), Kamera Belakang f/1.75 (50MP)+f/2.2 (12MP)+f/1.98 (12MP)+f/3.4 (8MP)

Flash

Lampu Kilat Belakang

Mode/ Fitur

Night Camera, Portrait, Photo, Video, 50MP, PANO, Live Photo, Slo-Mo, Time-Lapse, PRO, AR Stickers, Super Moon, document correction, Astro Mode, Pro Sports Mode

 

Tampilan X70 Pro ini sangat khas dan elegan untuk bagian desain kameranya, terdapat kotak yang berisikan kamera dengan LED Flash yang didesain secara apik., Dengan kamera utama 50 MP berada pada bagian atas, kamera zoom 2x ada dibawahnya, dan kamera periscope ada pada sisi bawah dengan dimensi kotak, sedangkan disebelah kirinya merupakan kamera ultrawide.

Pada bagian atasnya ditemukan sensor inframerah dan microphone. Volume naik dan turun serta tombol power diletakkan pada sisi sebelah kanan. Dan pada bagian bawahnya terdapat slot USB-C, speaker, microphone utama dan slot nano SIM. Sayangnya tidak tersedia slot microSD dan juga port audio 3.5 mm pada ponsel ini.

Selengkapnya
Koneksi
Wi-Fi

Didukung 2.4G/5G Wi-Fi MIMO; Didukung Wi-Fi 5 and Wi-Fi 6; Didukung Wi-Fi Display

Bluetooth

Bluetooth 5.2

USB

USB Type-C, USB 2.0

GPS

Didukung

OTG

Didukung

NFC

Didukung

Jaringan
SIM Slot Tipe

Dual SIM Dual Standby Single Pass

2G GSM

900/1800MHz

3G WCDMA

B1/B8

4G FDD-LTE

B1/B3/B5/B8

4G TDD-LTE

B40

5G

n1/n3/n5/n7/n28/n40/n41/n78/n79*
*n8 only supports SA

Lokasi
GPS, BEIDOU, GLONASS, GALILEO, QZSS, A-GPS, Cellular Positioning, WLAN positioning

Sensor
Akselerometer

Didukung

Sensor Cahaya Sekitar

Didukung

Sensor Suhu Warna

Didukung

Sensor Kedekatan

Didukung

Kompas Elektronik

Didukung

Motor

Linearity

Sensor Sidik Jari

In-Display

Giroskop

Physical

Lainnya

Sensor fokus otomatis deteksi laser, infrared remote control

Media
Pemutaran Audio

WAV, MP3, MP2, MIDI, Vorbis, APE, FLAC

Pemutaran Video

MP4, 3GP, AVI

Format Rekaman Video

MP4

Rekaman Suara

Didukung

Di Dalam Kotak
X70 Pro
XE710 3.5mm plug + Type-C adapter
Dokumentasi
Kabel USB Type-C
Adaptor Daya USB
Ejektor SIM
Case Pelindung
Lapisan Pelindung Layar (diaplikasikan)

Itulah review sekaligus penjelasan spesifikasi untuk Vivo X70, semoga bermanfaat.


 
 
 

 
 
 

 
 
 
 
 
 




Posting Komentar untuk "Review Lengkap Spesifikasi dan Kelebihan Vivo X70 Pro Terbaru 2022"